Besok, Pra Kualifikasi MTQ Internasional ke-4 Siap Digelar
Jakarta, Mycapturer.com –Besok, Jumat (24/11/2023), Kementerian Agama akan membuka Pra Kualifikasi MTQ Internasional ke-4 di Jakarta. Direktur Jenderal Bimbingan Masyarakat Islam (Dirjen Bimas Islam) Kamaruddin Amin mengatakan, perhelatan MTQ Internasional di Indonesia tahun 2024 akan memberi kesempatan bagi Indonesia untuk memperkenalkan keunikan dalam mengelola keberagaman identitas seperti agama, suku, budaya, dan aspek lainnya. “Selain itu, […]
Read More